Lagu baru 'Bye Mantan' yang dinyanyikan Ashanty baru saja dirilis. Video klip lagu tersebut juga melibatkan Fuji dan Thariq Halilintar sebagai modelnya.
Ashanty berbagi cerita soal dirinya yang akan mengambil pendidikan S3 di Universitas Airlangga. Ia juga menyebut kabar bahagia sang suami, Anang Hermansyah.