Tjahjo menuturkan jika parlemen hendak merubah aturan tersebut, dirinya akan bersikap terbuka. Tjahjo tak menutup celah aturan diubah menjadi lebih ketat.
Polres Cianjur berhasil mengungkap kasus pencurian 360 kotak masker di Gudang Farmasi Rumah Sakit Pagelaran Kabupaten Cianjur. Salah satu pelaku berstatus PNS.