detikHealth
Lahir dengan Satu Tangan, Wanita Ini Berhasil Jadi Ratu Kecantikan
Terlahir dengan kondisi tubuh yang tak sempurna seringkali membuat seseorang tak percaya diri, terlebih bagi seorang wanita. Namun hal ini tak berlaku bagi Katie Cooper. Meski terlahir dengan tanpa lengan kiri lengkap, ia percaya diri mengikuti sebuah kontes ratu kecantikan.
Senin, 25 Agu 2014 11:47 WIB







































