detikTravel
Pulau Samber Gelap, Namanya Seram Tapi Pemandangannya Indah
Indonesia punya banyak pulau yang cantik tapi tersembunyi. Pulau Samber Gelap di Kalimantan Selatan mungkin namanya seram, padahal pemandangannya menawan.
Jumat, 28 Jun 2013 15:46 WIB







































