Pemprov DKI mengurasi ratusan UMKM untuk ajang Jakarta E-Prix 2022. Nantinya, sebanyak 100 UMKM akan mendapat tempat berjualan di lokasi Formula E Jakarta.
Dalam rangka mencegah kerugian negara dan mengedukasi kegiatan usaha perasuransian, PT Jasa Raharja mengadakan Legal Forum di Hotel Ayana Midplaza, Jakarta.
Menko Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan menyatakan proses pemindahan IKN terus berlanjut. Dia mengklaim tidak ada masalah terkait pendanaan.