Pelatih Denmark Kasper Hjulmand mengaku terinspirasi oleh Pep Guardiola. Hjulmand meyakini bahwa Guardiola akan dikenang sebagai Steve Jobs-nya sepakbola.
Performa Timo Werner menjadi pekerjaan rumah bagi Thomas Tuchel di Chelsea. Manajer Jerman itu ingin mengembalikan ketajaman dan senyuman sang striker.