detikOto
Sejak Pasang Stiker Boros di Mobil, Aryo Sering Diintai
Salah seorang pengguna Nissan March yang merasa mobilnya boros, Aryo Wirawarman mengaku sering dibuntuti oleh pengendara lain sejak menempelkan stiker boros di mobilnya.
Kamis, 12 Apr 2012 15:26 WIB







































