Pasta dengan saus bolognese, alfredo, atau carbonara sudah biasa. Namun, pernahkah Anda mencicipi pasta bersaus cokelat? Tak cuma manis, pasta bersaus cokelat di restoran ini punya kombinasi rasa unik yang harus Anda coba!
Nama restoran yang satu ini boleh mengandung makna negatif. Entah kenapa diberi nama yang berarti 'daftar hitam', tapi Blacklisted sepertinya justru patut ada dalam 'daftar' tempat hang out favorit Anda.
Wisata berkebun di akhir pekan, kenapa tidak? Hotel Royal Safari Garden di Puncak, Bogor punya lahan organik bernama Agri Food. Wisatawan bisa memetik hasil panen sepuasnya untuk dibawa pulang atau dimasak langsung.
"Seperti saudara ketahui, fokus saya adalah di sektor pertanian. Strategi saya, strategi dorongan besar, adalah mengenai menggunakan pertanian sebagai lokomotif penggerak ekonomi Indonesia," kata Prabowo.
Kangen bebek betutu dan sate lilit? Mampirlah ke restoran ini. Alunan joged bumbung akan mengiringi Anda bersantap. Ada 13 jenis hidangan khas Bali yang diracik segar oleh chef dari Bali disajikan tiap hari. Pedas, gurih dan menggoda selera!
Di Depok, mungkin ada beberapa restoran Korea yang sudah lebih dulu berdiri. Namun tempat makan yang mengakomodir keinginan para penggemar K-pop tampaknya hanya ada satu: Daebak. Restoran inipun mengklaim dirinya sebagai '1st Korean Fan Cafe in Indonesia'.
Supermarket Tesco meluncurkan sebuah mobil berlapis bahan belanjaan. Konsep mobil unik ini diciptakan oleh seorang animator ternama Anthony Farquhar-Smith. Peluncuran mobil ini sekaligus menjadi pembukaan Clubcar Fuel Save.
Brewery Ommegang mengumumkan peluncuran Fire and Blood, rasa terbaru dari jajaran bir inspirasi drama TV, Game of Thrones. Fire and Blood akan mulai dipasarkan 31 Maret bertepatan dengan tayangan perdana musim keempat drama tersebut.