Rupiah masih tertekan dengan penguatan nilai dolar Amerika Serikat. Saat ini nilai tukar dolar Amerika Serikat terhadap rupiah nyaris menyentuh Rp 15.000.
Dolar Amerika Serikat (AS) semakin perkasa terhadap rupiah dan mendekati level Rp 15.000. Sore ini, menurut Reuters, dolar AS telah berada di level Rp 14.970.