Stevanus Rico Adrian, warga Sleman, diadili karena menjual cerutu dan sigaret ilegal, merugikan negara Rp 693,2 juta. Sidang berlangsung di PN Denpasar.
Nikita Mirzani hadir di PN Jakarta Selatan untuk sidang kasus pengancaman dan pencucian uang. Ia cabut gugatan wanprestasi demi fokus pada proses hukum pidana.
Viral di TikTok, anak-anak muda di Turki membuat konten yang dianggap mengejek sholat dalam Islam. Tentunya itu mendapat kecaman umat muslim di seluruh dunia.