Mendes Abdul Halim mengunjungi KPK untuk membahas pengelolaan dana desa tahun 2020-2024. Ia berharap, dengan pengawasan KPK, pemanfaatan dana desa semakin baik.
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengungkapkan keputusan MA membatalkan kenaikan iuran BPJS Kesehatan akan berpengaruh ke seluruh masyarakat Indonesia.
Iuran BPJS Kesehatan dinaikkan oleh Jokowi dengan berbagai pertimbangan. MA membatalkannya, tidak mempertimbangkan situasi ekonomi tetapi pertimbangan yuridis.