Pengamanan Jatim Belum Siaga Satu
Menjelang eksekusi 3 terpidana mati Bom Bali I, Polda Jatim saat ini berkonsentrasi penuh pengamanan di kampung Amrozi dan Muklas di Tenggulun, Solokuro, Lamongan.
Jumat, 07 Nov 2008 14:42 WIB







































