Pencuri ternyata tidak mengenal tempat ketika melakukan aksinya. Masjid pun menjadi tempat empuk. Tiga orang ditangkap ketahuan mencuri sandal di Masjid Al Akbar Surabaya.
Saat asyik bertamu, mobil milik Imam (45) yang diparkir di kawasan perkantoran Permata Hijau, Jakarta Selatan, dibobol maling. Dokumen penting dan sejumlah uang digasak.
Komplotan spesialis pencurian sepeda motor berhasil digulung jajaran Polsek Purwoharjo, Banyuwangi. Komplotan tersebut digulung setelah Nurul Huda (19), salah satu pelaku ditangkap warga saat hendak kembali melakukan pencurian.
Gembong pencurian sepeda motor (curanmor) dihajar timah panas polisi di Ciracas, Jakarta Timur. Pelaku akhirnya tewas saat dilarikan ke rumah sakit akibat 2 peluru yang bersarang di tubuhnya.
Kelakuan dua remaja ini tidak pantas ditiru.Benny Sucipto Putra (19) dan Muhammad Toha (18) asal Surabaya terlibat komplotan pencurian sepeda motor. Mereka mengakui sudah 9 kali mencuri.