detikNews
KPI: TV Tak Perlu Patuhi Imbauan Intelijen Soal Demo 28 Januari
KPI meminta lembaga penyiaran tidak serta merta patuh pada imbauan Kominda terkait pemberitaan aksi 28 Januari 2010. Media televisi diminta tetap menyiarkan aksi 28 Januari.
Rabu, 27 Jan 2010 17:31 WIB







































