Melihat banyaknya para desainer yang sudah go international, pemerintah melalui Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) siap mendukung para desainer dengan syarat ini.
Merangkak dari urutan ke-34 hingga kini di posisi ke-7 sebagai most valuable brand tak membuat Samsung berpuas diri. Mereka kini mengincar posisi nomor satu.
Tom memaparkan tentang potensi industri manufaktur dan padat karya di RI , deregulasi serta paket kebijakan ekonomi Pemerintah di hadapan pengusaha Korsel.