KPK merespons ucapan Pengacara tersangka kasus BLBI Maqdir Ismail. Menurut KPK, Maqdir lebih baik membantu menghadirkan Sjamsul dan Itjih untuk diperiksa.
Dirut Pertamina Nicke Widyawati mengaku diperiksa penyidik KPK seputar tugas pokok dan fungsi (tupoksi) saat menjabat sebagai Direktur Perencanaan PLN.