detikNews
Akil Ditangkap KPK, MK Merasa Tak Perlu ada Pengawas Eksternal
"Hakim itu sudah tertinggi. Dia mengawasi dirinya sendiri dengan integritasnya. Yang mengawasi hakim itu Tuhan dan kita sendiri. Jadi kesadaran integritas kita yang paling penting," kata Wakil Ketua MK Hamdan Zoelva.
Kamis, 03 Okt 2013 14:36 WIB







































