detikHealth
Kisah Reiko, Bocah 6 Tahun yang Patah Tulang 500 Kali Sejak Lahir
Reiko Quinlan idap penyakit yang menyebabkannya alami patah tulang hingga 500 kali. Penyakit ini menyebabkannya tak bisa tersenyum ataupun memeluk saudaranya
Jumat, 06 Apr 2018 07:45 WIB







































