Heboh Menko Marves Luhut Pandjaitan berpesan kepada Presiden RI ke-6 Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) agar seperti BJ Habibie saja dalam menyampaikan kritik.
Luhut berpesan kepada SBY agar bisa belajar seperti BJ Habibie terkait kritik. Keluarga Habibie mengatakan kritik secara langsung memang ciri khas Habibie.
Luhut Pandjaitan berpesan agar Presiden RI ke-6 SBY bersikap seperti Presiden RI ke-3 BJ Habibie. PPP meminta agar keduanya tak perlu dibanding-bandingkan.