detikNews
Asal Mula Komodo Bernama Orah, Dilahirkan oleh Putri Naga
Komodo merupakan spesies kadal raksasa yang hanya ditemukan di 4 pulau di wilayah Nusa Tenggara Timur yaitu di Pulau Gili Motang, Pulau Padar, Pulau Rinca dan Pulau Komodo itu sendiri.
Senin, 08 Jun 2015 04:11 WIB







































