detikNews
Ketua DPR: Jumlah Bus TransJakarta Perlu Ditambah
Ketua DPR RI Marzuki Alie menyambut baik pengoperasian dua koridor baru busway untuk melayani kebutuhan transportasi warga Jakarta. Menurutnya pelayanan harus ditingkatkan dengan menambah jumlah unit bus.
Jumat, 31 Des 2010 13:51 WIB







































