detikSport
Capaian Terbaik Crutchlow di MotoGP
Hasil balapan MotoGP Prancis disambut gembira oleh Cal Crutchlow. Dalam balapan kali ini, Crutchlow mendapatkan hasil terbaik sepanjang kariernya di ajang MotoGP.
Minggu, 19 Mei 2013 22:07 WIB







































