Adik dari Menteri Koordinator bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan, yakni Kartini Sjahrir akan diangkat jadi komisaris Lippo Karawaci.
G20 menggelar KTT secara virtual untuk membahas situasi di Afganistan. Kekhawatiran akan bencana kemanusiaan di negara itu meningkat sejak Taliban berkuasa.
ASEAN mendiskusikan langkah untuk tidak mengundang Myanmar ke pertemuan puncak akhir Oktober nanti, karena kecewa atas sikap junta militer hingga saat ini.