detikHealth
Gowes Lebih dari 5 Jam per Minggu Turunkan Kualitas Sperma
Untuk menjaga kesehatan pernapasan dan peredaran darah, bersepeda merupakan olahraga yang sangat baik. Namun jangan berlebihan sebab pria yang gowes lebih dari 5 jam dalam sepekan memiliki jumlah sperma lebih sedikit.
Jumat, 10 Des 2010 13:34 WIB







































