Rapat paripurna DPR untuk hak angket pajak menjadi ujian terakhir kesabaran PD terhadap soliditas Setgab Koalisi. Kepada mitra koalisi yang mbalelo boleh jadi akan diceraikan dari Setgab atau menterinya di-reshuffle.
Masa depan, bagi banyak orang, adalah mimpi yang berakhir di ujung jendela. Ketika gas beracun menjemput nyawa mereka, langit tampak murung, gagak berterbangan, dan upacara pemakaman mesti disiapkan.
Krisis politik yang terjadi di Bahrain, Libya, dan Yaman dipantau oleh Presiden Amerika Serikat (AS) Barack Obama. Obama mendesak pemerintah ketiga negara tersebut untuk menahan diri menghadapi kaum demonstran.
Imbas revolusi di Tunisia dan Mesir berimbas ke Bahrain. Amerika Serikat (AS) meminta Bahrain menahan diri dalam menggunakan kekuatan militer untuk menangani aksi unjuk rasa menentang pemerintah.
Mundurnya Presiden Mesir Hosni Mubarak, menjadi pintu bagi demokratisasi di negara itu. Selama ini Mubarak tidak memberi peluang munculnya partisipasi rakyat dalam berdemokras.
Badan intelijen AS menghadapi aneka pertanyaan yang sulit dari anggota Senat tentang Ikhwanul Muslimin. Mereka mengaku tidak yakin pada pandangan maupun tujuan kelompok oposisi di Mesir itu.