Sebagai negara penghasil kopi terbesar nomor 3 di dunia, tak heran jika warung kopi bisa dijumpai di pelosok nusantara. Tapi awas, ada gangguan mental yang bisa muncul karena kopi.
Bagi sebagian orang kebiasaan merokok sangat sulit dihentikan. Bahkan ada yang berusaha menguranginya dengan banyak minum kopi, yang justru dapat meningkatkan keinginan merokok. Cara alami bisa dilakukan dengan makan buah kaya vitamin C.
Menara miring Pisa di Italia mungkin sudah tidak asing bagi para traveler. Banyak yang sengaja datang hanya untuk melihat fenomena ini. Tapi siapa sangka di sepanjang garis pantai Kota Santos, Brazil juga memiliki banyak bangunan miring.
Pengusaha Glodok Lee Kok Seng menang melawan konglomerat Swedia Ingvar Kamprad. Siapa nyana, Lee Kok Seng telah memasarkan produk merek IKEMA ke manca negara, jauh sebelum gugatan IKEA dilayangkan.
Brunch yang jadi tren untuk menikmati akhir pekan, jadi topik cooking class kali ini. Dua chef muda berbagai info dan tips lengkap. Dari bikin saus salad, memanggang roti sampai bikin poached egg yang mulus dan cantik. Acara seru ini ditutup dengan brunch bersama!
Udara yang sejuk sangat cocok ditemani dengan segelas minuman hangat. Racikan teh campur susu bisa jadi minuman favorit pagi hari. Tubuh yang dingin akan menjadi bugar kembali dan siap beraktifitas.
Sebuah studi baru berhasil mengungkapkan manfaat lain dari minum kopi. Kandungan kafeinnya sering disebut berefek buruk untuk kesehatan. Namun penelitian yang dilakukan Mayo Clinic, justru menyebutkan rutin minum kopi berefek positif bagi kesehatan.
Di balik nikmatnya kopi-kopi yang terseduh di kafe, ada seorang pencicip kopi yang menjadi ujung tombak dari cita rasa kopi. Contohnya Yusianto, salah satu pencicip kopi bersertifikat internasional pertama di Indonesia. Lidahnya bisa dibilang 'senjata' untuk mendapatkan kopi dengan cita rasa unggulan.
Pola makan ibu hamil banyak dihubungkan dengan ngidam makanan yang tidak sehat. Walaupun terkadang keinginan ngidam bisa dituruti, asupan nutrisi yang baik untuk ibu dan janin harus tetap dijaga. Ganti asupan camilan tidak sehat dengan makanan enak kaya asam lemak baik dan folat.