detikNews
Warga Subang, Bekasi dan Komunitas Tani Deklarasi Dukung Prabowo-Hatta
Posko Pemenangan Prabowo-Hatta di Rumah Polonia, Cipinang Cempedak, Jakarta Timur, terus didatangi oleh para pendukung. Kali ini dukungan datang dari 4 komunitas yang berlatar berbeda.
Selasa, 10 Jun 2014 12:55 WIB







































