Sepakbola
Klub Tolak Intervensi Polisi di Lapangan
Langkah Kepolisian Kota Besar (Poltabes) Surakarta untuk melanjutkan pemeriksaan terhadap dua pemain dari insiden tawuran di tengah lapangan, saat berlangsungnya pertandingan, mendapat tentangan.
Selasa, 17 Feb 2009 16:41 WIB







































