Dari kembalinya Vin Diesel di 'xXx: Return of Xander Cage', animasi bertema ballet 'Ballerina', sampai biografi penyair Wiji Thukul di 'Istirahatlah Kata-Kata'.
Polisi menggelar rekonstruksi perampokan dan pembunuhan di rumah Ir Dodi di Pulomas. Perampok sadis, Pius Pane, dihadirkan dalam rekonstruksi tersebut.
Perusahaan iklan QMS menurunkan sebuah billboard di Melbourne yang mempromosikan perayaan Australia Day yang berisi gambar dua wanita yang mengenakan hijab.