detikNews
Bahasa Indonesia akan Diajarkan di Tingkat TK di Australia
Bahasa Indonesia menjadi salah satu bahasa yang akan diajarkan di playgrup atau taman kanak-kanak (TK) di Australia, selain bahasa Mandarin, Jepang, Perancis, dan bahasa Arab. Proyek uji coba ini akan dimulai tahun 2015.
Rabu, 17 Sep 2014 11:05 WIB







































