Indonesia masuk daftar negara paling bahagia di dunia berdasarkan laporan World Happiness Report 2021. Dari 149 negara Indonesia menduduki urutan ke 82.
Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan menanggapi terkait pemerintahan baru yang dibentuk oleh kelompok Taliban. Erdogan memastikan akan lebih berhati-hati.
Miralem Pjanic baru-baru ini mengungkapkan unek-uneknya selama dilatih Ronald Koeman di Barcelona. Kini, Koeman membalas kritik dari mantan anak buahnya itu.
Kaspersky merilis laporan ancaman seluler kuartal 2 tahun 2021 di Asia Tenggara. Indonesia berada di posisi teratas dalam jumlah serangan trojan mobile banking.