Dari segi apapun Brasil lebih diunggulkan daripada Korea Utara. Satu catatan statistik mendukung keunggulan Selecao atas tim yang selama ini dikenal misterius karena begitu tertutup dari pers.
Ajang Piala Dunia selalu menyajikan drama. Cerita menarik tidak hanya dari gol-gol yang tercipta, namun bisa juga dari kesalahan pemain. Blunder kiper salah satunya.
Tim Amerika Serikat diyakini akan memberikan perlawanan ketat saat menghadapi Inggris. Fabio Capello menyerukan timnya supaya tampil seperti saat melawan Kroasia di babak kualifikasi.
Bongkar pasang petinggi operator telekomunikasi di Indonesia marak kembali. Memasuki paruh kedua 2010 ini, ada sejumlah nama yang datang dan pergi. Siapa saja mereka?
Sepanjang sejarah Piala Dunia Just Fontaine merupakan pemain yang paling produktif dalam satu Piala Dunia dengan membukukan 13 gol. Namun, rekor top skorer hingga saat ini masih dipegang Ronaldo.
Dua pelatih asal Belanda, Guus Hiddink dan Frank Rijkaard, rasanya sulit untuk menjadi pelatih Liverpool musim depan. Maka dua nama baru muncul yaitu Harry Redknapp dan Slaven Bilic sebagai kandidat manajer anyar The Reds.
Tidak dipanggilnya Theo Walcott ke skuad akhir Inggris boleh mengundang pro-kontra. Tapi si pemain asal klub Arsenal sepertinya tak bisa banyak protes karena performanya memang belum bagus-bagus amat.
Empat tahun lalu Theo Walcott bikin kejutan saat masuk ke dalam skuad Inggris untuk Piala Dunia 2006. Dalam skuad kali ini, ada kejutan lain terkait Walcott kendati bukan yang positif.