detikNews
Ada 'Spongebob' Bersih-bersih Kaca di Ketinggian 40 Meter di Semarang
Aksi bersih-bersih yang dilakukan Spongebob ini sempat menarik perhatian warga yang melintas di Jalan Imam Bonjol, Semarang. Beberapa kendaraan memperlambat lajunya untuk melihat atraksi tokoh kartun tersebut.
Jumat, 22 Jun 2012 13:31 WIB







































