Kekalahan dari Chelsea kian membenamkan Manchester United ke bawah klasemen Liga Inggris. Jika gagal juara Liga Europa, tak ada lagi yang menarik dari MU.
Mohamed Salah belum berjodoh dengan Ballon d'Or, meski sudah lima kali jadi nominasi. Salah nggak ngebet untuk meraihnya, tapi mimpi untuk meraihnya masih ada.
Mohamed Salah mendoakan yang terbaik untuk Kevin de Bruyne, yang akan meninggalkan Manchester City. Striker Liverpool itu bercanda ajak De Bruyne bergabung.
Manchester United dinilai tak punya hal positif dari perjalanan di Premier League musim ini. Mantan kapten MU Roy Keane bilang fans sampai sudah berhenti marah.