Vaksin moderna kini mulai disuntikan secara umum kepada warga Kota Bandung. Seperti di RSUD Kota Bandung, dalam 2 hari disediakan 1.000 dosis vaksin moderna.
Menteri Kesehatan (Menkes) dari dua negara Amerika Latin mengundurkan diri karena kecewa program vaksinasi COVID-19 di negaranya keluar dari aturan main.