IHSG melemah 1,70% di sesi I perdagangan, dipicu penurunan saham perbankan besar. Volume transaksi mencapai Rp 13,73 triliun dengan 450 emiten merosot.
Melalui Pacific Eagle Real Estate, Sukanto Tanoto disebut membeli sebuah hotel mewah di Shanghai dari perusahaan pengembang asal China yakni Dalian Wanda Group.