BMW sudah merakit lima model di Indonesia dengan menggandeng PT Gaya Motor. Kelima model yang dirakit lokal adalah BMW Seri 3, Seri 5, BMW X1, BMW X3 dan BMW X5
BMW 5 Series menyiapkan edisi spesial yang dipasarkan khusus Negeri Sakura Jepang dengan nama BARON. Sedan anyar tersebut bakal dijual terbatas hanya 200 unit.
BMW Seri 5 generasi terbaru yang merupakan generasi keenam menjadi generasi paling sukses dari Seri 5. Generasi keenam Seri 5 ini sudah terjual 2 juta unit.