detikNews
Sudah Ada Keppres, Anies Serahkan Nama Wagub DKI ke Pengusung
Gubernur DKI Anies Baswedan sudah menerima Keppres pemberhentian Sandiaga Uno sebagai Wagub DKI. Ia menyerahkan nama pengganti Sandi ke Gerindra dan PKS.
Selasa, 18 Sep 2018 12:27 WIB







































