OJK menggelar Bulan Inklusi Keuangan untuk tingkatkan literasi keuangan di Indonesia. Industri pinjaman daring berperan penting dalam akses pembiayaan UMKM.
Ditpolairud Polda Jatim luncurkan klinik dan perpustakaan terapung di Surabaya untuk tingkatkan layanan kesehatan dan literasi bagi masyarakat pesisir.