detikNews
Komnas PA: Karut Marut UN Bikin Stres Nasional
Hari pertama pelaksanaan UN untuk tingkat SMP relatif lebih lancar dibanding dengan UN SMA. Meski begitu masih ada beberapa permasalahan teknis yang muncul. Komnas PA menilai hal ini menimbulkan stres berskala nasional.
Selasa, 23 Apr 2013 09:31 WIB







































