Menteri Kebudayaan Fadli Zon mengungkapkan Keraton Solo menerima hibah dari berbagai sumber, mulai dari Pemkot Surakarta, Pemprov Jawa Tengah, hingga APBN.
WN New Zealand, Andrew Joseph McLean, tertahan di Rudenim Bali tanpa kepastian hukum selama empat bulan. Kuasa hukumnya minta kejelasan terkait deportasi.
Minuman berenergi tak hanya dikonsumsi saat olahraga. Banyak yang meminumnya agar kuat begadang saat lembur kerja, bikin tugas, ataupun 'mabar' game online.
Kejaksaan Negeri Lubuklinggau meminta pendapat ahli keuangan negara terkait kasus korupsi biaya pengganti pengelolaan darah di PMI Lubuklinggau tahun 2023-2024.
Beberapa makanan disarankan untuk tidak dikonsumsi sebelum tidur karena dapat mengganggu sistem pencernaan dan sulit memejamkan mata. Makanan apa saja itu?
Temukan camilan sehat untuk diet yang lezat! Dari popcorn hingga kacang-kacangan, simak rekomendasi ahli gizi untuk jaga energi dan cegah makan berlebihan.