Manajemen PT Kimia Farma Tbk buka suara mengenai pegawainya berinisial S yang merupakan salah satu terduga teroris dari jaringan Jamaah Islamiyah (JI).
Mabes Polri buka suara soal penangkapan pegawai Kimia Farma terkait dugaan terorisme. Polri menegaskan S ditangkap terkait perbuatannya, bukan profesinya.
Bioskop TRANS TV menghadirkan film From Paris With Love pada malam ini. Film tersebut berkisah tentang dua agen yang berusaha mencegah aksi terorisme di Paris.