Haikal Hassan bicara mimpi bertemu Rasulullah itu di pemakaman 5 laskar FPI di Megamendung, Bogor. Ia bersumpah bahwa mimpi bertemu Rasulullah itu dialaminya.
Polda Metro Jaya mengamankan 455 orang terkait aksi 1812 yang menuntut pembebasan Habib Rizieq Shihab. Polisi memastikan mereka berasal dari kelompok FPI.
NasDem angkat bicara mengenai aksi 1812 yang digelar untuk menuntut dibebaskannya Habib Rizieq. NasDem menilai tekanan demo tak akan membebaskan tersangka.
Ferry Juliantono bakal mengirim surat ke Presiden Jokowi agar memberikan amnesti terhadap Rizieq dkk. Hal ini bentuk keseriusan terkait anti-Islamofobia.