detikNews
Tornado di AS tewaskan 15 orang
Serangkaian badai dan tornado menewaskan sedikitnya 15 orang warga AS di negara bagian Indiana, Kentucky dan Ohio, demikian keterangan pejabat.
Sabtu, 03 Mar 2012 12:07 WIB







































