Jennifer Jill resmi ditahan di Polres Jakbar atas kasus penyalahgunaan narkotika. Saat ini Jennifer Jill menjalani pemeriksaan di klinik Polres Jakbar.
Jennifer Jill diamankan bersama Ajun Perwira dan anaknya, Philo Paz, terkait narkoba. Namun hingga saat ini, hanya Jennifer Jill yang tidak diizinkan pulang.
Ribuan perempuan Meksiko ikut aksi unjuk rasa di Mexico City yang memprotes tingginya kasus pembunuhan atas perempuan di Meksiko, yang disebut sebagai femisida.