Polda Sumut menangkap komplotan pencuri motor dengan modus menyebut bahwa sepeda motor korban tengah bermasalah. Para pelaku telah 32 kali melakukan aksinya.
Polda Jateng menggelar bimtek untuk para tenaga pelajar di bawah naungan Yayasan Kemala Bhayangkari. Bimtek itu digelar untuk meningkatkan mutu tenaga pengajar.
Polda Metro mengungkap alasan penangguhan penahanan TikToker Figha Lesmana di kasus ajakan pelajar demo. Salah satu alasannya adalah Figha memiliki balita.
Polda Kalsel membuat inovasi pemenuhan gizi dengan menanam sekitar 15 pohon pepaya di lahan kosong. Buahnya nanti bakal jadi hidangan pencuci mulut dalam MBG.