Integrasi dompet digital, bank digital hingga platform digital on demand yang serba online jadi kebutuhan tersendiri bagi kalangan milenial dan pekerja.
Untuk kuartal III-2022, GOTO menetapkan pedoman kinerja yakni GTV kuartalan antara Rp 151 triliun-Rp156 triliun, pendapatan bruto kuartalan Rp 5,7-6,0 triliun