Idrus Marham memamerkan rekam jejak politik dan akademik ketika membacakan nota pembelaan atau pleidoi atas perkara suap terkait PLTU Riau-1 yang menjeratnya.
BPN Prabowo Subianto-Sandiaga Uno bicara soal isu kelompok radikal dan HTI yang dihubungan dengan Prabowo. Menurut BPN, isu itu adalah fitnah bagi Prabowo.
TKN menilai tak masalah jika capres Prabowo mengeluarkan sentilan di Debat Capres keempat nanti. Jokowi tetap akan fokus menyampaikan visinya ke depan.