Pj Gubernur Jatim Adhy Karyono menyerahkan sapi kurban Presiden Jokowi dan sapi kurban miliknya secara simbolis di Masjid Al Akbar Surabaya usai salat Idul Adha
Sapi Presiden Jokowi yang dikurbankan di Masjid Al-Akbar Surabaya diberi nama Mbrebes Mili. Sapi berbobot sekitar 1 ton itu menjadi tontonan usai salat Id
Zulhas mengungkapkan isi pertemuan ketum KIM dengan Jokowi pada akhir Mei salah satunya mengusulkan RK maju di Pilgub Jakarta. Anies merespons hal tersebut.