Aparat Kepolisian Resor Jakarta Utara tidak memberikan ampun bagi tersangka penembakan bus TrasnJakarta, Nico (28). Polisi menjeratnya dengan pasal berlapis dan terancam hukuman 16 tahun penjara.
Dinas Perhubungan DKI Jakarta telah menghapus 9 trayek bus reguler yang bersinggungan dengan jalur busway Koridor IX. Bus yang trayeknya dihapus, armadanya bisa dialihkan ke trayek lainnya.
Dinas Perhubungan DKI Jakarta sudah menghapus operasional bus regular yang bersinggungan dengan jalur TransJakarta koridor IX Pinangranti-Pluit. Namun bus P6 rute Kampung Rambutan-Grogol hari ini tetap jalan seperti biasa.
9 Trayek angkutan umum yang bersinggungan dengan Bus TransJakarta koridor IX Pinangranti-Pluit sudah dihapuskan. Namun masih ada sopir bus kota tetap bandel mengoperasikan kendaraannya. Namun hal ini masih ditoleransi karena masih dalam tahap sosialisasi.
Per 1 Februari besok, Dishub DKI Jakarta resmi menghapus 9 trayek bus yang bersinggungan dengan Busway Koridor IX (Pinang Ranti-Pluit). Meskipun sejumlah trayek bus harus dihapus, Dishub DKI Jakarta menjamin tidak akan ada penumpukan penumpang.
Nico si penembak bus TransJakarta diduga terlibat dengan kelompok mafia di Jakarta. Dugaan ini didasari pada kepemilikan sejumlah senjata tajam, dan bukti-bukti lainnya.
Nico, tersangka penembakan bus TransJakarta, ternyata juga terlibat kasus perjudian. Nico cukup besar mempertaruhkan uangnya dalam judi bola, Rp 30 juta.
Pengembangan penyidikan terhadap Nico, tersangka kasus penembakan bus Transjakarta, semakin mencengangkan. Saat Kepolisian menggeledah rumahnya di Pantai Indah Kapuk, Jakarta Utara, Nico ternyata menyekap 2 pria yang merupakan kaki tangannya.